Seni mendengarkan sangat penting, melewatkan hal itu tanpa menerapkanya dalam praktek akan menjadi seseatu yang sia-sia, mungkin anda membaca sesuati yang rasanya bagus, dan merasa yakin bahwa hal tersebut benar, kemudian memutuskan untuk mempraktekannya, tetapi kalau anda tidak memeriksa kembali, anda akan melupakan semuannya dalam waktu satu atau dua hari, salah satu cara
1. Melihatlah kepada orang yang berbicara, siapa saja yang layak didengarkan juga layak dilihat. Hal itu akan memusatkan perhatian anda pada apa yang akan dikatakannya.
3. Condongkan badan anda keorang yang berbicara. Pernah memperhatikan bahwa anda punya
kecenderungan untuk mencondongkan badan ke araah pembicara yang menarik, dan menjauhkan diri dari pembicara yang membosankan.
5. Jangan menyela, sebaliknya mintalah dia untuk menceritakan lebih banyak. Kebanyakan orang akan merasa lebih tersanjung lagi kalo anda merangsangnya untuk berbicara lebih banyak “ tolong ceritakan pada bagian ahir tadi secara lengkap.”----- atau “ saya ingin tahu lebih banyak tentang apa yang anda katakan tadi mengenai persoalan itu.
6. Tetaplah mengikuti bahan percakapan si pembicara. Jangan mengganti bahan percakapan yang sedang dikemukakan orang lain sebelum dia selesai, tidak peduli apakah anda tidak sabar ingin memulai bahan percakapan yang baru.
7. Gunakan kata-kata si pembicara untuk menyampaikan pendapat anda sendiri. Setelah orang lain selesai berbicara--- ulangi kembali kepadanya beberapa hal yang dikatakannya. Ini bukan hanya membuktikan bahwa anda mendengarkan , tetapi juga cara yang baik untuk mengemukakan gagasan anda tanpa perlawanan. Awalilah komentar anda sendiri dengan “ sebagaimana yang telah anda katakana…..” atau “ ini tepat seperti yang anda katakana
Tidak ada komentar:
Posting Komentar